Senin, 12 Oktober 2009

WISATA ALAM


WELCOME TO FAKFAK CHITY

Kabupaten Fak-fak berada di Selatan Provinsi Papua dan memanjang 750 Km dengan luas 50.592 Km. Kabupaten Fak-Fak dengan ibu Kota Fak-Fak sering disebut Kota Pala, karena daerah ini subur akan pohon pala dan terletak pada posisi 131030 sampai 1380 Bujur Timur.



Fak-Fak mengalami dua musim yaitu musim panas dan musim hujan, curah hujan rata-rata 3.412 mm
pertahun dan rata-rata suhu udara perbulan 23.730 Celcius dan suhu minimum 22.30Celcius, suhu maksimum 3090Celcius.
Angin Pusat barat laut dan pusat tenggara bertiup silih
berganti dengan kecepatan rata-rata 2.250 meter perjam, rata-rata penyinaran matahari
mencapai 54 dan rata-rata kelembaban udara 86,3 perbulan.
Untuk mencapai Kabupaten Fak-Fak dengan pesawat udara milik Merpati Air Line dari dan ke Sorong, Nabire, Kaimana dan
Manokwari sedangkan transportasi laut dengan Kapal Tatamailau dan kapal perintis lokal
yang menghubungkan Sorong, Fak-Fak, Utal, Kaimana, Ambon.



Teluk Pattipi
Teluk Pattipi merupakan salah satu kecamatan di Kabupaten Fak-Fak, yang panorama alamnya sangat indah dan menarik. Untuk menyaksikan keindahan saat matahari tenggelam dapat dilakukan disini karena letaknya di tepi pantai. Cuaca di menjadi warna merah jingga di kala matahari hendak terbenam dengan cahayanya yang memantul di permukaan laut membuat Teluk Pattipi menjadi indah dan menarik.



Route Fak-Fak – Kayumi – Ubari – Kokas
 
Sepanjang jalan Anda menikmati panorama alam yang indah dan sejuk,
melewati gunung dan lembah. Selama dalam perjalanan anda jalan diiringi
kicauan berbagai jenis burung yang menghiasi hutan rimba.
Anda berjalan ± 20 Km dalam waktu 4 jam tiba di Kayumi dan berbagai jenis Anggrek dari utara hutan lindung,
Anda melanjutkan perjalanan ke Ubadari, dari Buadari Anda menumpang taksi sungai (long boat)
menyusuri sungai dengan air yang tenang, panorama alam yang indah,
sejuk dan dihibur kicauan burung-burung dari pepohonan yang ada di pinggiran sungai, dan anda akan
melewati perkampungan tradisional Patimbaruk dan tiba di Kokas.
Disini terdapat sebuah gambar berupa Tapak Tangan manusia yang menempel atau terlukis pada tebing batu yang oleh masyarakat setempat menamakan Tapak Tangan Berdarah karena warnanya merah darah.
Tempat ini pernah didatangi oleh ilmuan untuk meneliti tentang kapan dan bagaimana hal ini terjadi.






1.      HOTEL BUMI SALOBAR INDAH
         Jl. Yos Sudarso, Fak-Fak
         Phone : 0956-22161-22779.

2.      HOTEL MARCOPOLO
         Jl. Izak Telusa No.38
         Phone : 0956-22537

3.      HOTEL SULINA
         Jl. Tambarini No.93
         Phone : 0956-22447.

4.      HOTEL HARANYA
         Jl. Cenderawasih No.9
         Phone : 0956-22161

5.      HOTEL TEMBAGAPURA
         Jl. Izaak Telusa No.16
         Phone L 0956-22530

6.      HOTEL BICARI
         Jl. Yos Sudarso
         Phone : 0956-21373

7.      HOTEL FAK-FAK
         Jl. Kodim

1.      RUMAH MAKAN RAONASYAH
         Jl. Dewantara
         Telp. 0956-22362.
       
2.      RUMAH MAKAN ANGGRI JAYA
         Jl. Kokas Fak-Fak
         Telp. 0956-22817

3.      RUMAH MAKAN BUMI SALOBAR
         Jl. Yos Sudarso No.9
         Telp. 0956-22779, 22623.

 

4.      RUMAH MAKAN MINANG JAYA
         Jl. Izak Telusa
         Telp. 0956-22817

5.      RUMAH MAKAN MANGI-MANGI
         Jl. Yos Sudarso
         Telp. 0956-23125

6.      DIANA PLAZA
         Jl. Dewantara
         Telp. 0956-2269


1.      TOREA PERMAI
         Jl. Izak Telusa No.57
         Telp. 0956-22235, 22130

2.      KAIMANA DIRGANTARA
         Jl. Trikora No.12 Kaimana
         Telp. 0956-21012




Tidak ada komentar:

Posting Komentar